Razia Mendadak Jam 21.15 Kalapas Kelas II A Pematang Siantar Robinson Peranginangin Pastikan Bersih Barang Terlarang

SUMUT 21

- Redaksi

Kamis, 30 Januari 2025 - 10:07 WIB

50113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIMALUNGUN  Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar menggelar razia mendadak di blok kamar Warga Binaan Pemasyarakatan, Rabu (29/1/2025) malam sekira pukul 21.15 WIB.

Razia dipimpin Kalapas, Robinson Peranginangin diwakili Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (KPLP), Ucok P Sinabang.

Kepala KPLP kepada wartawan mengatakan bahwa razia mendadak yang dilakukan malam ini sebagai bentuk komitmen mereka untuk menciptakan Lingkungan pemasyarakatan yang bersih dari barang-barang terlarang.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Razia ini juga sebagai bentuk dukungan penuh terhadap program dari Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan untuk menciptakan lingkungan lapas bersih dari peredaran narkotika dan segala bentuk kegiatan kegiatan yang melanggar tata tertib di Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar,” sebut Ucok.

Pihaknya berharap dengan rutinnya mereka melaksanakan razia, dapat meminimalisir masuknya barang-barang terlarang di dalam Lapas.

Ditambahkan Kepala KPLP, bahwa razia kita fokus pada deteksi dini terhadap gangguan keamanan dan ketertiban sehingga tercipta rasa aman dan aman baik itu kepada WBP maupun kepada petugas.

Kegiatan razia yang rutin mereka laksanakan juga untuk menepis beredarnya berita miring terhadap Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar

Pengamatan wartawan, kamar Patimura 7 menjadi sasaran petugas untuk dilakukan razia. Satu persatu WBP di geledah sebelum oleh petugas.

Selanjutnya petugas memeriksa seluruh barang WBP yang ada di dalam lemari. Saat razia petugas menemukan botol parfum, mancis dan tidak ada menemukan narkoba.
(S.Hadi Purba)

Berita Terkait

BRI Kanca Perdagangan Gelar Pengajian dan Santunan untuk Kaum Dhuafa dan Anak Yatim
Hadir di Tengah Masyarakat, KOMPI Gelar Pembagian Takjil untuk Pengendara dan Pejalan Kaki
Kartel UH Hidup Lagi di Gang Puri, Kapolres Pematang Siantar Tak Boleh Diam
BRI Kanca Pematang Siantar Selenggarakan Bakti Sosial Kesehatan Untuk Warga
Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Klarifikasi Video di TikTok
Perburuan Bandar Sabu di Rambung Merah: Sat Narkoba Polres Simalungun Berhasil Menciduk Dua Pelaku
Langkah Berbenah, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Melaksanakan Razia Insidentil Kamar Hunian
Kombes Pol. (Purn.) Dr. Maruli Siahaan SH., MH., Hadiri Pesta Pernikahan dan Adat Brigpol Daniel Halasson Siahaan Dengan Rensi Febrina Sinambela di Pematang Siantar

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 03:22 WIB

Unit Reskrim Polsek Pancur Batu Berhasil Mengungkap Kasus Pencurian dengan Pemberatan.

Senin, 24 Maret 2025 - 16:04 WIB

HOAKS Daur Ulang! Isu Lama soal Narkoba di Lapas I Medan Digoreng untuk Kepentingan Tertentu

Minggu, 23 Maret 2025 - 17:10 WIB

Syukuran Pelantikan Dr. Maruli Siahaan Sebagai Anggota DPR RI Digelar di HKBP Sei Agul

Minggu, 23 Maret 2025 - 16:19 WIB

Anggota DPR RI Kombes Pol.(Purn.) Dr. Maruli Siahaan SH., MH., Pimpin Rapat Perayaan Paskah Raya HKBP 2025 di Medan

Minggu, 23 Maret 2025 - 08:38 WIB

Anggota DPR RI Kombes Pol. (Purn.) Dr. Maruli Siahaan SH., MH.,  Hadiri Rapat Perencanaan Pembangunan HKBP Sei Agul

Minggu, 23 Maret 2025 - 08:12 WIB

Anggota DPR RI Kombes Pol. (Purn.) Dr. Maruli Siahaan SH., MH., Hadiri Pembubaran Panitia Bona Taon PPRPTS Medan Nahumaliang

Sabtu, 22 Maret 2025 - 10:47 WIB

DPD SPRI SUMUT Pimpinan Burju Simatupang ST.SH Bersama Media Pendamping News & Metropos 24 Bakti Sosial Menyambut Hari Raya Idul Fitri 2446 H

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:41 WIB

Kanwil Ditjenpas Jawa Barat Gelar Bazar Tebus Murah Sembako untuk Keluarga Warga Binaan di LPP Bandung.

Berita Terbaru

DELI SERDANG

Sat Samapta Polresta Deli Serdang Tingkatkan Patroli Sore Ramadhan

Selasa, 25 Mar 2025 - 06:44 WIB