Jaga Solidaritas , Polres Toba Bersama Pemkab Gelar Hiking Ke Bukit Dolok Tolong

HARIANTO SIAHAAN

- Redaksi

Sabtu, 25 Januari 2025 - 14:21 WIB

5013 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

TOBA SUMUT21.ONLINE

Guna menjaga soliditas, kebugaran, dan memantau situasi wilayah dan masyarakat di perbukitan, Polres Toba Bersama Pemkab Toba melaksanakan hiking, Sabtu (25/01/25).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan hiking (berjalan kaki di alam terbuka) menjelajah Bukit Dolok Tolong Kecamatan Tampahan Kabupaten Toba, dengan start digapura bukit tolong dan finish dipuncak dolok tolong.

Kapolres Toba AKBP Wahyu Indrajaya S.H , S.I.K mengatakan salah satu tujuan diadakannya hiking ini untuk menjaga solidaritas dan memberikan penyegaran. Kegiatan ini sekaligus memantau wilayah pemukiman maupun daerah yang terpencil di atas bukit bersama personil polres toba dan pemkab toba untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

“Kami berharap setelah dari kegiatan ini, semua bisa lebih semangat dan lebih fresh tugas dan tentunya kinerja juga lebih meningkat serta masyarakat kami yang berada di atas bukit sana merasa aman dan nyaman atas kehadiran kami untuk memantau wilayah mereka,” ujar AKBP Wahyu.

Menurut Kapolres, kegiatan hiking ini diawali dengan menyusuri kawasan bukit dolok tolong dengan start digapura bukit dolok tolong dan finish dipuncak bukit dolok tolong. “Semoga acara sederhana ini dapat memupuk rasa kekeluargaan dan kekompakan antara polri dan pemkab. Sehingga dapat meningkatkan motivasi dan semangat dalam bertugas,” tambah Kapolres AKBP Wahyu.

(HARIANTO SIAHAAN)

Berita Terkait

Cegah Lakalantas dan Kriminalitas, Satlantas Polres Toba Patroli Blue Light Pada Malam Hari
Si Dokkes Polres Toba Cek Kesehatan Bagi Personil
Mantaap ! Polres Toba Tingkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat.
Melayat Ke Rumah Duka Camat Siantar Narumonda, Kapolres Toba Ucapkan Belasungkawa
Kanwil Kemenkumham Kalteng Raih Penghargaan Pada Acara Refleksi Akhir Tahun Badan Strategi Kebijakan Hukum 2024
Kasus Sumpah Palsu, Ike Farida Dihukum 5 Bulan Penjara, Banding Dilakukan
Melawan Masifnya Judi Online, Pengamat : Komdigi Punya Kemampuan, yang dibutuhkan saat ini Keberanian
“KORPRI UNTUK INDONESIA”, Kanwil Kemenkumham Kalteng Laksanakan Upacara Bendera Peringatan HUT Ke-53 KORPRI Tahun 2024

Berita Terkait

Kamis, 24 April 2025 - 07:14 WIB

Anggota DPR RI Kombes Pol.(Purn.) Dr. Maruli Siahaan SH., MH., Sosialisasikan 4 Pilar Kebangsaan di Unimed

Rabu, 23 April 2025 - 16:32 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Kalapas Narkotika Samarinda Kontrol Area Sarana Asimilasi Ketahanan Pangan

Rabu, 23 April 2025 - 06:17 WIB

Produk Karya Hasil Warga Binaan Rutan Kelas 1 Medan Habis Terjual di IPPAFEST 2025

Rabu, 23 April 2025 - 00:43 WIB

Warga Binaan Pamer Karya dan Kreativitas Terbaik di Indonesian Prison Products and Arts Festival (IPPAFest)

Selasa, 22 April 2025 - 03:07 WIB

Sejumlah Pejabat PTPN 5 Pertontonkan Gaya Hedon di Medsos, SERV Bambang Punya Har

Senin, 21 April 2025 - 18:24 WIB

Karutan Kelas I Medan Lakukan Audiensi Dengan Ombudsman RI Perwakilan Sumut

Minggu, 20 April 2025 - 19:40 WIB

Ketua OKK Grib Jaya Medan : Tangkap Pelaku Penganiayaan Wartawan Leo Sembiring

Minggu, 20 April 2025 - 19:27 WIB

Ketua Umum LSM LIBERAL Desak Polda Sumut Tangkap Pelaku Kekerasan Terhadap Wartawan Leo Sembiring

Berita Terbaru