Berikan Penguatan, Kalapas Perempuan Bandung Tekankan Strategi Pengamanan Bagi Petugas

REDAKSI MEDAN

- Redaksi

Selasa, 5 November 2024 - 11:19 WIB

5011 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG

Hari ini Kalapas Perempuan Kelas IIA Bandung Kembali menggelar kegiatan Evaluasi dan Penguatan tugas pokok fungsi pengamanan bagi petugas pengamanan Lapas Perempuan Bandung.

Bertempat di aula Kartini LPP Bandung, pukul 08.00 sejumlah 36 orang petugas regu pengamanan dan staf kamtib mengikuti kegiatan dimaksud.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kalapas Perempuan Bandung, Yekti Apriyanti, menyampaikan bahwa kegiatan yang diselenggarakan setiap bulan sekali ini bertujuan untuk mereview, monitoring, mengevaluasi sekaligus menetapkan target kinerja supaya seluruh pekerjaan menjadi terkendali dan tidak terjadi pembiaran hal-hal yang menyimpang.

Dalam arahannya, beberapa poin yang menjadi penekanan Yekti sejalan dengan perintah harian Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan adalah larangan memfasilitasi atau ikut serta dalam peredaran narkotika dan HP di dalam Lapas, laksanakan kegiatan kontrol keliling secara rutin dan insidentil terutama pada waktu-waktu rawan.

Dirinya berharap semakin kuat kondisi keamanan di dalam Lapas, maka program pembinaan bagi warga binaan juga akan berjalan dengan baik.

Selain itu, Yektu juga mengungkapkan bahwa seturut dengan arahan Kakanwil Kumham Jawa Barat dan Kadiv Pemasyarakatan Jawa Barat dalam rangka memonitoring pelaksanaan tugas pengamanan di Lapas/Rutan seluruh Jawa Barat sekaligus sebagai salah satu strategi pencegahan gangguan kamtib.

LPP Bandung juga telah melaksanakan instalasi CCTV pada beberapa titik rawan yang terhubung dan dapat dipantau langsung oleh Kadivpas Jawa Barat.

CCTV ini merupakan alat bantu pengamanan yang berfungsi untuk memantau lalu lintas dan pergerakan warga binaan sekaligus memantau kinerja petugas pengamanan di Lapas.(red)

Berita Terkait

Gerakan Menulis Al-Qur’an Sebagai Aksi Bela Negara sekaligus Nutrisi Hati Warga Binaan di Lapas Perempuan Bandung
Kalapas Perempuan Bandung Gelar Meeting Sore Bersama Warga Binaan, Bahas Program 100 Hari Kementerian Imipas
Capaian dan Target Kinerja: Lapas Perempuan Bandung Gelar Rapat Peningkatan Kinerja
Jauh-Jauh Datang ke Bandung, Mahasiswa FH Unila Pelajari Pembinaan Narapidana Perempuan
Sinergi dengan TNI, POLRI dan BNN, Lapas Perempuan Bandung Gelar Razia Mendadak
Kuatkan Kesehatan, Tingkatkan Harapan: Pengukuhan 27 Kader Kesehatan di Lapas Perempuan Kelas IIA Bandung
Lapas Perempuan Bandung Jadi Role Model untuk Zona Integritas WBK
DWP Lapas Perempuan Bandung Gelar Pertemuan dengan Kemeriahan Arisan dan Doorprize

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:31 WIB

Diduga Asik Konsumsi Sabu Bersama Rekannya, Warga Rokan Hilir Keburu Ditangkap Unit Intel Kodim 0207/Simalungun

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:11 WIB

BRI Kanca Perdagangan Gelar “Bertabur Berkah Berbagi Takjil” untuk Masyarakat dan Pengendara Yang Melintas

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:07 WIB

12 Tahun Menjabat! Bendahara Dishub Simalungun Diduga Kuasai Anggaran Tanpa Transparansi

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:01 WIB

Polsek Saribudolok Berbagi Takjil di Depan Mako, Tebarkan Kebaikan di Bulan Suci Ramadhan

Jumat, 7 Maret 2025 - 15:51 WIB

Bakti Religi Polri: Kapolres Simalungun Gelar Safari Ramadhan di Pondok Pesantren Dzhunnurain Sidamanik

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:37 WIB

Pengakuan Fatal Lidos Memberatkan Hukuman: Mengaku Bersama Ayahnya Dan Rekannya Membakar Truk Dan Mobil Fortuner Milik Taipan Nauli Malau

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:24 WIB

Terdakwa Lidos Girsang Semangkin Terpojok, Polisi’ Ungkap Percobaan Pembunuhan

Senin, 3 Maret 2025 - 15:49 WIB

Kasat Lantas Polres Simalungun Keluarkan Imbauan Tertib Lalu Lintas Selama Ramadhan 1446 H

Berita Terbaru