Menuju Pilkada Di Kab. Labuhabatu, Masyarakat Harus Bijak dalam Menentukan Pemimpin Daerah Kab. Labuhanbatu

SUMUT 21

- Redaksi

Minggu, 6 Oktober 2024 - 18:39 WIB

50103 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Labuhabatu 7 Oktober 2024|  Saat ini kita akan menantikan pesta demokrasi pilkada serentak di Indonesia yang di selenggarakan pada tanggal 27 November 2024.

Pilkada merupakan proses pemilihan yang digelar untuk memilih kepala daerah berupa Bupati-Wakil Bupati atau Walikota-Wakil Walikota dan Gubernur-Wakil Gubernur.

Menurut data dari KPU Labuhanbatu, bakal ada tiga pasangan calon bupati dan wakil bupati untuk menduduki jabatan pemerintahan di Kabupaten Labuhanbatu. Dan beberapa nama yang akan mengikuti kontesasi pilkada kabupaten labuhanbatu 2024 adalah
1. Faisal Amri Siregar dan Raja Fanny Fatahillah
2. Maya Hasmita dan Jamri
3. Hendry Syahputra Daulay dan Ellya Rosa Siregar

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Andika Pranata Ginting menyebutkan. ” Mengajak seluruh masyarakat untuk cerdas dan bijak dalam menentukan hak suara nya untuk memilih calon bupati dan wakil bupati kabupaten labuhanbatu periode 2024-2029″

Lanjutan ” karena kita melihat masih banyak permasalahan di Kabupaten Labuhanbatu yang belum terselesaikan bahkan janji manis dari sesosok pemimpin sekarang yang belum terealisasikan baik dalam segi kesejahteraan sosial, pendidikan dan infrastruktur pembangunan yang tidak merata”. Ujarnya.

Harapan dari Andika Pranata Ginting selaku pemuda Kabupaten Labuhanbatu, Supaya visi misi yang di paparkan dari masing-masing ketiga pasangan calon bupati dan wakil bupati kabupaten labuhanbatu semoga dapat di realisasikan dengan sesuai janjinya kepada kami masyarakat Labuhanbatu. Terkhusus pada sektor kesejahteraan sosial, pendidikan dan infrastruktur.

Berita Terkait

Dewan Pimpinan Harian KPK PEPANRI Minta Kepada Inspektorat:Kadis PU PR Labuhan Batu Diperiksa, Diduga Proyek Amburadul
Silaturahmi Tim 8 Media Unit Kanwil Kemenkunham Sumutdan Karutan Kelas I Medan: Perkuat Kerjasama Informasi
Dandenpom I/5 Medan Beri Dukungan Penuh untuk Perayaan Deepavali 2024

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 10:31 WIB

Diduga Asik Konsumsi Sabu Bersama Rekannya, Warga Rokan Hilir Keburu Ditangkap Unit Intel Kodim 0207/Simalungun

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:11 WIB

BRI Kanca Perdagangan Gelar “Bertabur Berkah Berbagi Takjil” untuk Masyarakat dan Pengendara Yang Melintas

Rabu, 12 Maret 2025 - 01:07 WIB

12 Tahun Menjabat! Bendahara Dishub Simalungun Diduga Kuasai Anggaran Tanpa Transparansi

Selasa, 11 Maret 2025 - 07:01 WIB

Polsek Saribudolok Berbagi Takjil di Depan Mako, Tebarkan Kebaikan di Bulan Suci Ramadhan

Jumat, 7 Maret 2025 - 15:51 WIB

Bakti Religi Polri: Kapolres Simalungun Gelar Safari Ramadhan di Pondok Pesantren Dzhunnurain Sidamanik

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:37 WIB

Pengakuan Fatal Lidos Memberatkan Hukuman: Mengaku Bersama Ayahnya Dan Rekannya Membakar Truk Dan Mobil Fortuner Milik Taipan Nauli Malau

Selasa, 4 Maret 2025 - 17:24 WIB

Terdakwa Lidos Girsang Semangkin Terpojok, Polisi’ Ungkap Percobaan Pembunuhan

Senin, 3 Maret 2025 - 15:49 WIB

Kasat Lantas Polres Simalungun Keluarkan Imbauan Tertib Lalu Lintas Selama Ramadhan 1446 H

Berita Terbaru